Umumnya untuk masalah limited di 1mbps di setiap interface adalah karena anda masih menggunakan Free License dari mikrotin, Anda bisa request license trial CHR dengan cara sebagai berikut.
Pastikan Anda memiliki akun di mikrotik.com
Selanjutnya Anda bisa akses mikrotik melalui winbox atau console. Saat ini saya akan memberikan tutorial untuk melalui console atau terminal atau CLI.
Setelah login ke console CHR, anda bisa gunakan command
/system license renew
Setelah itu akan ada form untuk username/email dan password, sesuai dengan akun mikrotik.com
Untuk pilihan license mikrotik adalah sebagai berikut:
License | Speed limit | Price |
---|---|---|
Free | 1Mbit | FREE |
P1 | 1Gbit | $45 |
P10 | 10Gbit | $95 |
P-Unlimited | Unlimited | $250 |
Jika berhasil maka hasilnya seperti ini
[admin@MikroTik] > /system license renew account: mymikrotikcomaccount password: ********************* level: p1 status: done
SelamatMencoba.